Get Mystery Box with random crypto!

KEISTIMEWAAN ORANG-ORANG YANG LEMAH Ibnu Bathal rahi | WarisanSalaf.Com

KEISTIMEWAAN ORANG-ORANG YANG LEMAH



Ibnu Bathal rahimahullah berkata,

الضعفاء أشد إخلاصا في الدعاء، وأكثر خشوعا في العبادة، لخَلاء قلوبهم عن التعلق بزخرف الدنيا

"Orang-orang yang lemah (biasanya) lebih ikhlash dalam berdoa dan lebih khusyuk ketika beribadah, karena hati-hati mereka tidak terikat dengan perhiasan dunia."


Syarh Shahih Bukhari 5/90

#Fawaidumum #khusyu #ibadah #salaf

Warisan Salaf menyajikan Artikel dan Fatawa Ulama Ahlussunnah wal Jama'ah
Channel kami https://t.me/warisansalaf
Situs Resmi http://www.warisansalaf.com